Beberapa Manfaat Telur Asin Untuk Kesehatan Tubuh

Telur asin merupakan salah satu Makanan yang khas dari Negara kita Indonesia pada umumnya telur ini akan dijadikan sebagai makanan pendamping lauk atau pun dapat diolah menjadi beberapa masakan lainnya lalu pastinya Anda penasaran bukan Apakah telur asin memiliki banyak manfaat untuk tubuh anda maka dari itu Anda harus membaca artikel ini sampai habis

Di negara kita Indonesia telur yang nantinya akan dihasilkan pada umumnya Menggunakan telur bebek di mana telur ini memiliki cangkang yang dapat menyerap garam secara menyeluruh dan akan memiliki rasa yang lebih enak daripada telur ayam Biasa gimana telur asin dapat anda buat dengan cara merendam telur bebek di dalam air garam selama 14 Hari ataupun 30 hari

Dikutip dari beberapa sumber terpercaya mengatakan bahwa di dalam 100 jam telur asin memiliki kandungan nutrisi seperti protein lemak karbohidrat asam lemak jenuh asam lemak tidak jenuh kalsium fosfor zat besi natrium dan masih banyak lagi nutrisi-nutrisi yang akan memberikan manfaat kesehatan tubuh seperti

Meningkatkan fungsi penglihatan
Manfaat pertama dari telur asin yaitu dimana dapat membantu tubuh anda untuk meningkatkan fungsi penglihatan Hal ini dikarenakan telur asin memiliki kandungan nutrisi vitamin A dan juga betakaroten nutrisi nutrisi tersebut dapat membantu tubuh anda untuk meningkatkan fungsi pada bagian mata yang nantinya akan membantu anda dalam melihat ruangan yang memiliki cahaya rendah

Memperbaiki jaringan yang rusak
Telur pada umumnya sangat dikenal sebagai salah satu makanan sumber protein yang sangat baik Selain itu juga telur memiliki kandungan karbohidrat dan lemak yang sangat penting untuk memasok energi pada tubuh anda di mana kandungan protein yang tinggi juga berfungsi untuk membantu tubuh anda meregenerasi sel-sel yang telah rusak dengan menggantikannya bersama sel-sel baru yang lebih kuat

Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Kemudian manfaat telur asin yang paling penting yaitu dimana telur asin dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda hal ini dikarenakan telur asin memiliki kandungan mineral seperti selenium dan juga zat besi di mana dari kedua mineral tersebut dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh anda Sehingga nantinya tubuh anda tidak rentan terhadap penyakit